Sarah
Kamis, 17 Februari 2011
Hasil Pengamatan Usaha
Didaerah duren jaya, bekasi timur. terdapat 2 rumah makan nasi uduk sederhana yang memiliki lokasi usaha berdekatan. sekilas jika kita lihat usaha tersebut memiliki desain yang tidak jauh berbeda,,,sebut saja toko A dan toko B. toko A dan B memiliki jenis masakan yang sama,namun dalam cita rasa sangat jauh berbeda,toko A memiliki cita rasa yang jauh lebih enak dibandingkan toko B. tetapi jika kita lihat situasi yang ada, toko B jauh lebih ramai dibandingkan toko A yang memiliki cita rasa yang lebih enak.
Setelah saya coba amati dengan teliti,ternyata ada yang salah pada toko A, yaitu pada cara pelayanannya.
toko B memberikan pelayan yang lebih ramah dan cepat dalam menyajikan makanan kepada konsumennya.mampu berbaur dan berdaptasi dengan keadaan pelanggannya jika dibandingkan dengan toko A yang sangat lambat melayani makanannya kepada konsumennya.
Kesimpulan dari pengamatan saya adalah ternyata pelayanan yang baik kepada konsumen sangat berpengaruh terhadap kemajuan usaha kita,bukan hanya letak yang strategis dan cita rasa. namun semua itu merupakan kesatuan yang harus diterapkan secara seimbang dalam memajukan usaha kita.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Posting Lebih Baru
Posting Lama
Beranda
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar